Friday, September 10, 2010

Cara mempercepat koneksi pada HaPe SMART C700

Smart menyediakan layanan internet yang murah dan bisa dibilang sangat murah.
Promo-promonya sekarang semakin menawan,,pastinya penggunanya semakin bertambah dan membuat akses semakin lambat


Saya memakai modem Hape Smart C700,dan saya koneksikan lewat komputer kecepatannya tergolong lambat.
Setelah saya gogling menemukan cara mempercepat koneksi hp smart C700
berikut caranya
1.SETTING KOMPUTER / WINDOWS

Settingan ini merupakan settingan secara umum untuk semua koneksi internet, yaitu seeting Qos Packet Scheduler dan TCP/IP.

Jika menggunakan Qos Packet Sceduler silahkan di edit Group Policy (gpedit.msc). Masuk Computer Configuration – Administrative Templates – Network - Qos Packet Scheduler. Rubah Limit Outstanding Packets dari not configured menjadi enabled dan Bandwidth Limit (%) = 0. Hal ini akan menghemat bandwidth kita 20% yang dipakai oleh Microsoft.
..

Pada TCP/IP bisa kita set services pada regedit, yaitu pada HKLMsystemCurrentControlSetServicesTcpipparameters dan edit value register pada :

* DefaultTTL isi value 00000040
* EnablePMTUBHDetect isi value 00000000
* EnablePMTUDiscovery isi value 00000001
* GlobalMaxTcpWindowSize isi value 0005ae4c
* SackOpts isi value 00000001
* Tcp1323Opts isi value 00000003
* TcpWindowSize isi value 0005ae4c
* Restart PC

2.SETTING APN SMART
coba tukar username dan passwordnya menjadi: cdma dan nomor dialupnya tetap #777.
memang ada banyak setting APN untuk smart.Tapi gw udah banyak coba dan sepertinya nomor dialup pada smart c700 ini tidak bisa diubah2,kita hanya bisa merubah username dan password aja.kecuali km memakai hp smart type lama baru bisa mengubah-ubah no dialupnya.

3.Letakkan Hp smart kamu didalam wadah aluminium yg bisa mengumpulkan sinyal disatu titik sehingga lebih banyak sinyal yang terkumpul.(pakai kuali masak juga bisa)

4.Memperpendek kabel yg berguna untuk mengurangi hambatan yang terjadi.Jadi semakin pendek kabel maka semakin sedikit sinyal yang terhambat

No comments:

Post a Comment